AKTIFITAS ANTIDIABETES Cell-Free SUPERNATANT DARI MIKROBA ENDOFIT UBI JALAR UNGU (Ipomea batata) TERHADAP MENCIT JANTAN (mus musculus)

Authors

  • mahdalena sy. pakaya Universitas Negeri Gorontalo
  • endah nurrohwinta djuarno Universitas Negeri Gorontalo
  • Mohamad Reski Manno
  • Fatimah Azzahra UNG

DOI:

https://doi.org/10.70075/jpnp.v1i1.29

Keywords:

Mikroba Endofit, Antidiabetes, Ipomea Batata, Cell-Free Supernatant

Abstract

Diabetes melitus (DM) merupakan penyakit degenaratif yang menjadi masalah kesehatan diseluruh dunia termasuk di Indonesia. DM terjadi karena gangguan metabolisme yang secara genetik dan klinis termasuk heterogen dengan manifestasi berupa hilangnya toleransi karbohidrat, jika telah berkembang penuh secara klinis maka DM ditandai dengan hiperglikemia. Kemampuan mikroba endofit dalam menghasilkan senyawa bioaktif yang sama dengan tumbuhan inangnya merupakan peluang untuk mendapatkan sumber bahan obat antidabetes yang alami, murah dan ramah lingkungan. manfaat yang dimiliki bakteri endofit berpeluang sebagai pengganti sumber daya bahan baku tanaman herbal. Supernatan merupakan kultur yang berpotensi mengurangi resiko yang ditimbulkan oleh aplikasi sel bakteri hidup yang mampu menyebar secara tidak terkendali dan mengganggu keseimbangan ekosistem, terutama jika diaplikasikan dalam volume besar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji aktifitas antidiabetes dari cell free supernatant ubi jalar ungu (Ipomea batata) pada mencit dilakukan dengan pengukuran penurunan gula darah tiap persatuan waktu. Uji aktifitas antidiabetes menggunakan 25 ekor mencit dibagi menjadi 5 kelompok. Kelompok I (Kontrol Negatif : Na-MC), Kelompok II ( Kontrol Positif : Glibenclamide), Kelompok III: (Cell Free Supernatant NB Daun), Kelompok IV : ( Cell free Supernatant PDB Akar), Kelompok V : ( Cell Free Supernatant PDB Daun). Hasil yang didapatkan  Semua kelompok uji yang diinduksi dengan Cell Free Supernatant dari mikroba endofit ubi jalar ungu berkhasiat sebagai antidiabetes pada mencit

References

Lestari, Zulkarnain and Sijid, S.A. (2021) ‘Diabetes Melitus: Review Etiologi, Patofisiologi, Gejala, Penyebab, Cara Pemeriksaan, Cara Pengobatan dan Cara Pencegahan’, UIN Alauddin Makassar, (November), pp. 237–241.

Petersmann, A. et al. (2018) ‘Definition, classification and diagnostics of diabetes mellitus’, Journal of Laboratory Medicine, 42(3), pp. 73–79.

Ijaola, T.O. et al. (2014) ‘Antidiabetic Effect of Ipomoea Batatas in Normal and AlloxanInduced Diabetic Antidiabetic Effect of Ipomoea Batatas in Normal and Alloxan- Induced Diabetic Rats Abstract ’:, (June 2017). Available at: https://doi.org/10.9790/5736-07521625.

Sarjono, P.R. et al. (2020) ‘AKTIVITAS ANTIDIABETES METABOLIT SEKUNDER BAKTERI ENDOFIT ASAL KULIT KAYU MANIS (Cinnamomum burmannii)’, Jurnal Penelitian Saintek, 25(2), pp. 143–

ADA. (2015). Diagnosis and Clasification of Diabetes Mellitus. American Diabetes Care, 38

Iqlima, D., Ardiningsih, P. and Wibowo, M.A. (2017) ‘Aktivitas antibakteri isolat bakteri endofit b2d dari batang tanaman yakon (smallanthus sonchifolius (poepp. & endl.) H. Rob.) Terhadap bakteri staphylococcus aureus dan salmonella thypimurium’, Jurnal Kimia Khatulistiwa, 7(1), pp. 36–43. Available

Hasiani, V.V., Ahmad, I. and Rijai, L. (2015) ‘Isolasi Jamur Endofit dan Produksi Metabolit Sekunder Antioksidan dari Daun Pacar (Lawsonia inermis L.)’, Jurnal Sains dan kesehatan, 1(4), pp. 146–153.

Ji, H. et al. (2015) ‘Analysis on the Nutrition Composition and Antioxidant Activity of Different Types of Sweet Potato Cultivars’, (January), pp. 161–167.

Pakaya, M.S. et al. (2022) ‘Isolasi, Karakterisasi, dan Uji Antioksidan Fungi Endofit dari Tanaman Batang Kunyit (Curcuma domestica Val.)’, Journal Syifa Sciences and Clinical Research, 5(2), pp. 220–231.

Amrani, M. et al. (2012) ‘Farinomalein derivatives from an unidentified endophytic fungus isolated from the mangrove plant Avicennia marina’, Tetrahedron Letters, 53(49), pp. 6721–6724. at: https://doi.org/10.1016/j.tetlet.2012.10.011.

Ergina., S. Nuryanti dan I. D. Pursitasari. 2014. “Uji Kualitatif Senyawa Metabolit Sekunder Pada Daun Palado (Agave angustifolia) yang Diekstraksi dengan Pelarut Air dan Etanol”. Jurnal Akademika Kimia. Vol 3(3) : 165-172

Afriani, N., Yusmarini, Y., & Pato, U. (2017). Aktivitas antibakteri lactobacillus plantarum 1 yang diisolasi dari industri pengolahan pati sagu terhadap bakteri patogen escherichia coli FNCC-19 dan staphylococcus aureus FNCC-15 (Doctoral dissertation, Riau University).

Agung, S. N., Sumardi, S., & Salman, F. (2018). Uji Daya Antibakteri Isolat Bakteri Asam Laktat Dari Kefir dengan Inokulum Ragi Tape Terhadap Escherichia coli. Jurnal Tadris Pendidikan Biologi, 9, 217-223

Erlidawati., Safrida dan Mukhlis. 2018. Potensi Antioksidan Sebagai Antidiabetes. Syiah Kuala University Press. Banda Aceh.

Hidayah, N. 2016. “Pemanfaatan Senyawa Metabolit Sekunder Tanaman (Tanin dan Saponin) dalam Megurangi Emisi Metan Ternak Ruminasia”. Jurnal Sains Peternakan Indonesia. Vol 11(2) : 89-98

Ikalinus, R., Widyastuti, S., & Eka Setiasih, N. (2015). Skrining Fitokimia Ekstrak Etanol Kulit Batang Kelor (Moringa Oleifera). Indonesia Medicus Veterinus. Vol 4(1) : 71–79.

Illing, I., W. Safitri dan Erfiana. 2017. “Uji Fitokimia Ekstrak Buah Dengen”. Jurnal Dinamika. Vol 8(1) : 66-84.

Julianto, T. S. (2019). Fitokimia Tinjauan Metabolit Sekunder dan Skrining Fitokimia. In Journal of Chemical Information and Modeling (Vol. 53, Issue 9). Universitas Islam Indonesia. http:/library.uii.ac.id;e-mail: perpustakaan@uii.ac.id

Jun, M.H.Y., J. X. Fong, dan C.S. Wan. 2003. "Camparison of Antioxidant Activities of Isoflavones Form Kudzu Root (Puerarua labata O)", Journal Food Science Institute of Technologist. Vol. 68 (1) : 2117–2122.

Mangiwa, S. dan A. E. Maryuni. 2019. Skrining Fitokimia ddan Uji Antioksidan Estrak Biji Kopi Sangrai Jenis Arabia (Coffea arabica) Asal Wamena dan Moanemani, Papua. Jurnal Biologi Papua. Vol 11(2) :103-109.

Cappuccino, J.G. and Suherman, N. (2013) Manual Laboratorium Mikrobiologi Edisi 8, Penerbit Buku Kedokteran EGC.

aeedi, P. et al. (2019) ‘Global and regional diabetes prevalence estimates for 2019 and projections for 2030 and 2045: Results from the International Diabetes Federation Diabetes Atlas, 9th edition’, Diabetes Research and Clinical Practice, 157, p. 107843.

Firgiansyah, A. (2016). Perbandingan kadar glukosa darah menggunakan spektrofotometer dan glukometer [UNIMUS]. In UNIMUS. http://lib.unimus.ac.id

Ahangarpour, A., Sayahi, M., & Sayahi, M. (2019). The Antidiabetic and Antioxidant Properties of Some Phenolic Phytochemicals: A Review Study. Diabetes and Metabolic Syndrome: Clinical Research and Reviews, 13(1), 854–857. https://doi.org/10.1016/j.dsx.2018.11.051

American Diabetes Association (ADA), 2017. Diagnosis and Classification of Diabetes Mellitus. Diabetes Care volume 35 Supplement 1 pp. 64-71

Djunaidi, C. S., Affandi, D. R., & Praseptiangga, D. P. (2014). Efek Hipoglikemik Tepung Komposit Ubi Jalar Ungu , Jagung Kuning, dan Kacang Tunggak) Pada Tikus Diabetes Induksi Streptozotocin. Jurnal Gizi Klinik Indonesia, 10(03), 119–126.

Fu Z, Gilbert ER, Liu D. 2013. Regulation of insulin synthesis and secretion and pancreatic beta-cell dysfunction in diabetes. Current Diabetes Reviews (9): 25- 53

Honma A, Koyama T, Yazawa K. 2015. Antihyperglycemic effects of japanese maple (Acer amoenum) leaf extract and its constituent corilagin. J Wood Sci (56): 507-512.

Adhitia. (2016). Efek Perseptif Penggunaan Antidiabetes Herbal Bersamaan Dengan Penggunaan Obat Antidiabetes Oral Pada Pasien Diabetes Melitus Tipe 2 Di Puskesmas Kotamadya Depok. Universitas Indonesia. Jakarta.

International Diabetes Federation (IDF) 2021. International Diabetic Federation Diabetic Atlas 10th edition. IDF

Susanti S, Bistara DN. Hubungan Pola Makan Dengan Kadar Gula Darah Pada Penderita Diabetes Mellitus. J Kesehat Vokasional. 2018;3(1):29–34

Downloads

Published

2024-03-30

How to Cite

pakaya, mahdalena sy., djuarno, endah nurrohwinta, Manno, M. R., & Azzahra, F. (2024). AKTIFITAS ANTIDIABETES Cell-Free SUPERNATANT DARI MIKROBA ENDOFIT UBI JALAR UNGU (Ipomea batata) TERHADAP MENCIT JANTAN (mus musculus). Journal of Pharmacology and Natural Products, 1(1), 44–56. https://doi.org/10.70075/jpnp.v1i1.29

Most read articles by the same author(s)